[Rubrik: Faidah Ringkas) Dahulu saya sempat bertanya-tanya, mengapa ketika Rasulullah ﷺ wafat,baju besi beliau tergadaikan ke yahudi untuk membeli gandum? Apa tidak sebaiknya digadaikan kepada para sahabat? Kan ada juga sahabat yang kaya. Seperti Abdurrahman bin Auf, Abu Bakar dan lain-lain. Ternyata penjelasannya: Kalau beliau gadaikan kepada para sahabat, mereka […]
Saudaraku yang semoga dirahmati Allah Dakwah ini Adalah bagaimana menyampaikan KebenaranMenyampaikan Al-Quran dan sunnah dengan pemahaman Salafus shalihBukan semata-mata agar manusia senangKemudian mereka mengikuti dakwahTentu sangat baikKebenaran disampaikanDan banyak manusia yang ikutSemoga kita tidak ikut-ikutan jugaModel dakwah“Hanya menyampaikan yang ma’ruf tapi meninggalkan nahi mungkar”Lebih baik menyampaikan yang ma’ruf sajaseperti indahnya […]